OLAH DATA AMOS

Artikel ini akan membahas beberapa solusi untuk mengatasi error pada saat akan mengolah data dengan menggunakan program AMOS. Salah satu keterangan error yang muncul pada saat pengolahan data AMOS adalah :
The model is probably unidentified. In order to achieve identifiability, it will probably be necessary to impose 1 additional constraint.

Sebenarnya, apa maksud dari keterangan tersebut? Mari kita perhatikan baik baik contoh berikut :


 







Sekilas, tidak ada yang salah dari model tersebut, seluruh variabel endogen telah memiliki error dan variabel eksogen telah diukur dengan indikator-indikator.

Tetapi jika kita perhatikan lebih lanjut,





Ternyata konstruk IO, belum memiliki indikator yang akan dijadikan acuan (constraint), sehingga akan keluar keterangan yang menyebutkan bahwa anda harus menambahkan cosntraint pada salah satu indikator IO. Untuk menambahkannya maka doble klik salah satu panah yang menghubungkan salah satu indikator pada variabel IO dengan variabel IO, misal IO4, klik parameter dan isi regression weight dengan angka 1,selanjutnya akan muncul seperti berikut :









Klik Save
Lakukan estimasi model kembali, maka keterangan error tersebut tidak akan muncul lagi :)



0 Komentar